
Layanan IBT – STP
- Pengkoordinasian dan pengorganisasian pelaksanaan program hilirisasi dan komersialisasi hasil riset dan invensi yang profitable;
- Memfasilitasi dukungan legal dan permodalan serta promosi kegiatan penelitian dan pengembangan invensi;
- Peningkatan kerjasama strategis pemerintah dan dunia usaha, industri dan kerja (DUDIKA) nasional dan internasional untuk mendorong pengembangan startup dan (PPBT);
- Komersialisasi inovasi Unhas sebagai income generating berbasis e-commerce dan m-commerce;
- Pengkoordinasian program peningkatan perolehan, pengelolaan, diseminasi, serta pendayagunaan paten dan HaKI;
- Pelaksanaan diseminasi dan pendayagunaan inovasi prospektif melalui peningkatan peran galeri inovasi dan wahana interaksi para pihak meliputi akademisi, swasta, pemerintah, dan masyarakat;
- Pelaksanaan difusi dan akselerasi inovasi prospektif kepada para pihak meliputi swasta, pemerintah, dan masyarakat melalui program inkubasi inovasi, technopreneurship, dan monitoring.